https://uswim.e-journal.id/sketsa/issue/feed SKETSA : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial 2024-03-14T08:03:54+00:00 Jurnal SKETSA jurnalsketsa@gmail.com Open Journal Systems <p>Fakultas Ilmu Politik dan Ilmu Sosial</p> https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/516 Fungsi Koordinasi Aparat dalam Peningkatan Pelayanan Kepada Masyarakat Di Kampung Air Mandidi Distrik Teluk Kimi Kabupaten Nabire 2023-12-17T15:06:55+00:00 Lamba Toding Palimbu, USWIM lambatoding.palimbu@gmail.com <p>Komunikasi yang dilakukan oleh aparat kampung dalam pelayanan kepada masyarakat kurang dilakukan dengan baik.&nbsp;Aparat Kampung kurang&nbsp;memberikan pemahaman maupun penjelasan kepada masyarakat tentang aturan dan&nbsp;ketentuan yang berlaku dalam melakukan pelayanan sehingga masyarakat kurang mengerti dan&nbsp;&nbsp;memahami.&nbsp;Tidak ada solusi atau penjelasan yang baik dari aparat kampung akan aturan yang berlaku sehingga masyarakat kurang memahami dalam pelayanan.&nbsp;Kurang adanya pengawasan dari kepala kampung kepada aparat kampung dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.&nbsp;Kurang ramahnya aparat kampung dalam memberikan pelayanan sehingga masyarakat kurang respon kepada aparat kampung.&nbsp;Kurang adanya evaluasi dari kepala kampung kepada aparat kampung dalam melakukan pelayanan.&nbsp;Disarankan kepada Kepala Kampung agar lebih melakukan pembinaan kepada aparat kampung dalam melakukan pelayanan.&nbsp;Perlu Kepala Kampung selalu memperhatikan aspirasi maupun usul saran dari masyarakat agar pelayanan lebih maksimal.&nbsp;Kepala Kampung harus mengikut sertakan aparat kampung di dalam diklat teknis.&nbsp;&nbsp;Aparat Kampung agar lebih ramah dalam melakukan pelayanan.&nbsp;Aparat Kampung harus dapat memberikan solusi dan sosialisasi kepada masyarakat agar masyarakat mengerti dengan aturan yang berlaku.</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/551 PENTINGNYA MANAJEMEN TERHADAP PELAKSANAAN TUGAS DI KANTOR DISTRIK TIGI KABUPATEN DEIYAI 2024-01-24T12:12:11+00:00 Petrus Mangambe, USWIM mangambepetrus@gmail.com Tarsisius Pekei, USWIM tarsisiuspekei@gmail.com Christina Martha Lewerissa, USWIM lewerissac@gmail.com Damaris Pasalli, USWIM damarispasalli20174@gmail.com <p>Selama ini pelaksanaan tugas pokok dan fungsi ASN Kantor Distrik Tigi sudah mendasarkan usahanya pada perencanaan yang matang.&nbsp;Manajemen ASN untuk menggerakan sesama ASN dan masyarakat untuk terlibat aktif dalam kegiatan pembangunan di distrik masih perlu di tingkatkan.&nbsp;Tingkat controlling atau pengawasan pelaksanaan tugas dan fungsi ASN terkadang cukup berlangsung dengan baik. Proses komunikasi yang dilakukan ASN Kantor Distrik Tigi cukup baik.&nbsp;ASN Kantor Distrik Tigi cukup mampu bertindak sebagai fasilitator yang baik bagi peningkatan pelayanan dalam hubunnganya dengan pelaksanaan tugas-tugasnya.</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/552 PENTINGNYA AZAS PEMBAGIAN TUGAS TERHADAP EFEKTIFITAS KERJA APARATUR SIPIL NEGARA PADA KANTOR DISTRIK TIGI WAGETE KABUPATEN DEIYAI 2024-01-24T12:29:45+00:00 Kornelis Angwarmas, USWIM tamrianerens@gmail.com Demiance Badii, USWIM demiancebadii@gmail.com Letarius Tunjanan, USWIM letariustunjanan@gmail.com Henci M. Y. Nunaki, USWIM hencim.y.nunaki@gmail.com <p>Sistem penempatan pegawai pada Distrik Tigi Wagete Kabupaten Deiyai perlu&nbsp;memperhatikan kualifikasi dan kopetensi pegawai.&nbsp;Setiap unit kerja atau bidang yang ditempati pegawai memiliki beban kerja yang berbeda-beda dan beban kerja itu belum dilaksanakan dengan maksimal.&nbsp;Selama ini spesialisasi pekerjaan perlu&nbsp;mendapatkan perhatian yang serius dari pegawai pada Distrik Tigi Waghete.&nbsp;Kemampuan pegawai Kantor Distrik Tigi Waghete perlu ditingkatkan agar&nbsp;efektif dalam menunjang dan menopang tugas dan tanggungjawab yang diberikan.&nbsp;Pegawai Kantor Distrik Tigi Waghete belum terlalu memperhatikan waktu kerja dan seringkali mengabaikan ketepatan waktu penyelesaian suatu pekerjaan.&nbsp;Pegawai Distrik Tigi Waghete hanya memikirkan soal penyelesaikan pekerjaan dan belum terlalu memperhatikan pencapaian tujuan organisasi.</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/553 PARTISIPASI MASYARAKAT TERHADAP PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DI KAMPUNG IDADAGI DISTRIK DOGIYAI KABUPATEN DOGIYAI 2024-01-29T13:50:06+00:00 Petrus I. Suripatty, USWiM suripattyp@gmail.com Neles Kamo, USWIM neleskamo@gmail.com Laxmi Kyati W. Ansanai, USWIM kyatilaxmi@gmail.com <p>Masih rendahnya kesadaran masyarakat&nbsp; kampung Idadagi untuk ikut serta menyumbang&nbsp; ide, tenaga maupun&nbsp; ketrampilan dalam pelaksanaan pembangunan&nbsp; di&nbsp; kampung.Masih kurang&nbsp; adanya&nbsp; upaya dari pemerintah kampung untuk melibatkan masyarakat dalam pelaksanaan&nbsp; pembangunan, pemerintah kampung lebih cenderung bekerja sendiri dalam pelaksanaaan pembangunan di kampung Idadagi.Pemerintah Kampung kurang melibatkan&nbsp; masyarakat&nbsp; dalam penyusunan program pembangunan dan pemerintah kampung lebih cenderung bekerja sendiri dalam&nbsp; menyusun&nbsp; berbagai&nbsp; program&nbsp; pembangunan&nbsp; kampung.Kurang&nbsp; adanya pengawasan bersama antara pihak pemerintah kampung maupun masyarakat dalam bekerjasama untuk mengawasi&nbsp; dan mengevaluasi hasil pembangunan. Kurang adanya kebersamaan antara pemerintah kampung dan masyarakat dalam melaksanakan Perencanaan program pembangunan, baik jangka pendek, menegah&nbsp; maupun&nbsp; jangka&nbsp; panjang . Pemerintah kampung kurang fokus dalam menerapkan program jangka panjang di karenakan kurang adanya dukungan atau partisipasi masyarakat dalam memberi sumbangan ide kepada pemerintah kampung</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/555 PENTINGNYA PROFESIONALISME KERJA PEGAWAI TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR KELURAHAN KARANG TUMARITIS DISTRIK NABIRE KABUPATEN NABIRE 2024-01-29T14:29:29+00:00 Christina Martha Lewerissa, USWIM lewerissac@gamil.com Otopince Kamo, USWIM otopincekamo@gmail.com Thomas AR. Yawan, USWIM thomasaryawan@gmail.com <p>Masih&nbsp; rendahnya&nbsp; disiplin&nbsp; masuk&nbsp; kantor&nbsp; dari&nbsp; pegawai&nbsp; kelurahan. Pegawai kantor kelurahan kadang-kadang ramah dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Fasilitas yang dimiliki oleh kantor masih kurang sehingga dapat menghambat&nbsp; penyelesaian&nbsp; tugas&nbsp; dari&nbsp; pegawai. Kurangnya komunikasi dan koordinasi kerja diantara aparat dan aparat dengan masyarakat. Masih ada beberapa pegawai yang belum professional dalam atau belum memahami&nbsp; tugas-tugas&nbsp; yang&nbsp; diberikan. Tanggung&nbsp; jawab&nbsp; pegawai&nbsp; terhadap&nbsp; jika&nbsp; terjadi&nbsp; kesalahan&nbsp; cukup baik. Lemahnya&nbsp; pengawasan&nbsp; dari&nbsp; kepala&nbsp; kelurahan&nbsp; kepada&nbsp; pegawai. Kurang&nbsp; adanya&nbsp; motivasi&nbsp; kepada&nbsp; pegawai&nbsp; kelurahan. Penegakan aturan yang masih kurang terutama terhadap pegawai yang malas&nbsp; masuk&nbsp; kantor&nbsp; maupun&nbsp; yang&nbsp; datang&nbsp; dan&nbsp; pulang kantor tidak tepat&nbsp; waktu</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/565 SISTIM NOKEN DAN PERSEPSI MASYARAKAT SUKU DANI DI KABUPATEN PUNCAK JAYA TENTANG PEMILIHAN UMUM 2024-02-22T18:25:16+00:00 Jery Tabuni, USWIM yerrylukastabuni001@gmail.com Jean Marzel Ngantung, USWIM marzelngantung1110@gmail.com <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi masyarakat di daerah pedalaman mengenai sistem noken yang selama ini digunakan oleh beberapa pasangan calon, baik dalam pilkada maupun pilpres. Bagaimana respon masyarakat terhadap sistem noken yang telah diterapkan di daerah tertentu selama ini?</p> <p>Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, karena metode kualitatif lebih menekankan pada pengamatan fenomena dan lebih banyak meneliti substansi makna dari fenomena tersebut. Analisis dan ketajaman penelitian kualitatif sangat dipengaruhi oleh kekuatan kata-kata dan kalimat yang digunakan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Jumlah informan yang diperoleh dengan menggunakan metode snowball sebanyak 85 informan dari berbagai distrik di Kabupaten Puncak Jaya.</p> <p>Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sistem pemungutan suara berdasarkan sistem noken tidak hanya dilihat secara kontekstual, tetapi juga secara substantif, karena bagaimanapun suara warga negara lain juga harus terwakili. Di sisi lain, sistem noken yang dikonotasikan dengan sistem ikat, tidak sepenuhnya benar. Karena substansi dari sistem ikat itu berbeda-beda antara satu suku dengan suku lainnya.</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/568 PERAN SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DALAM MENGAWASI PENJUAL YANG TIDAK MENTAATI PERDA TENTANG LARANGAN BERJUALAN PADA HARI MINGGU DI BAWA JAM 12.00 WIT DI AREA PASAR KARANG TUMARITIS KABUPATEN NABIRE 2024-02-26T06:48:43+00:00 Petrus Yeimo, USWIM pepetiibunani@gmail.com Christina Martha Lewerissa, USWIM lewerissac@gamil.com Thomas Yawan, USWIM thomasyawan@gmail.com Yuliana Kombanussi, USWIM yuliankombanussi@gmail.com <p>Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui peran Satuan Polisi Pamong Praja dalam mengawasi penjual yang tidak mentaati Perda tentang Larangan Berjualan pada Hari Minggu di bawa jam 12.00 WIT di area Pasar Karang Tumaritis Kabupaten Nabire; untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi peran Satuan Polisi Pamong Praja dalam mengawasi penjual yang tidak mentaati Perda tentang Larangan Berjualan pada Hari Minggu di bawa jam 12.00 WIT di area Pasar Karang Tumaritis Kabupaten Nabire; dan untuk mengetahui apa saja upaya yang dilakukan demi meningkatkan peran Satuan Polisi Pamong Praja dalam mengawasi penjual yang tidak mentaati Perda tentang Larangan Berjualan pada Hari Minggu di bawa jam 12.00 WIT di area Pasar Karang Tumaritis Kabupaten Nabire. Adapun penelitian dilaksanakan di Kantor Sauan Polisi Pamong Praja Kabupaten Nabire Provinsi Papua. Adapun teknik pengambilan sampel menggunakan. Hasil penelitian ini menunjukkan, bahwa selama ini Personil Satpol PP belum maksimal menjalankan perannya sebagai motivator bagi para penjual; Personil Satpol PP belum baik dalam mengolah tutur kata dan sikap untuk mengkomunikasikan maksudnya; Personil Satpol PP belum maksimal menjalankan perannya sebagai fasilitator; Pelaksanaan pengawasan yang dilakukan Satpol PP kurang signifikat untuk merujuk pada berbagai perencanaan; Kegiatan pengawasan belum terorganisir secara maksimal; dan Pelaksanaan pengawasan bagi para penjual di Pasar Karang Tumaritis belum maksimal</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/572 PENTINGNYA DISIPLIN PEGAWAI DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KEPADA MASYARAKAT PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KABUPATEN DOGIYAI 2024-02-27T03:18:14+00:00 Martha Pigome, USWIM athapigome@gmail.com <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat disiplin Aparatur Sipil Negara (ASN )dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat&nbsp; Pada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Dogiyai. Metode yang digunakan penulis ini adalah metode deskriptif, pengumpulan data dilakukan melalui beberapa teknik, yakni studi kepustakaan dan studi lapangan, yang terdiri dari observasi, wawancara dan penyebaran angkat atau quisioner kepada 40 orang responden, yang bekerja Pada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Dogiyai. Dari hasil analisis disimpulkan bahwa displin pegawai dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat Pada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Dogiyai masih ada hambatan, karena &nbsp;ketepatan waktu kerja dari pegawai di nilai kurang sesuai dengan ketentuan yang ada dan pekerjaan yang dilakukan di kantor dinilai kurang sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan berakibat pada pelayanan kepada masyarakat kurang baik</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/574 PENTINGNYA KUALITAS AIR ISI ULANG PADA DEPOT AIR MINUM KARYA JAYA DI WONOREJO NABIRE PAPUA-TENGAH 2024-03-06T15:05:51+00:00 Hellena Griffith Lasamahu, USWIM elinlasamahu@gmail.com <p>Tingkat konsumsi masyarakat terhadap air isi ulang sangatlah tinggi. Masyarakat cenderung menggunakan air isi ulang yang sangat praktis dan mudah di dapat pada depot-depot terdekat. yang menjadi permasalahan dalam penelitian ini adalah layaknya penggunaan air isi ulang dalam memenuhi kebutuhan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk memahami pentingnya kualitas air isi ulang pada depot air minum karya jaya di wonorejo nabire papua-tengah. Kualitas adalah tingkat kondisi air yang menunjukkan kondisi cemar atau kondisi baik pada suatu sumber air dalam waktu tertentu dengan membandingkan baku mutu air yang diterapkan. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah mengevaluasi kualitas air isi ulang dalam memenuhi kebutuhan masyarakat setempat. &nbsp;</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/577 PERSEPSI MASYARAKAT DAN PELAYANAN PUBLIK DI DISTRIK YARO KABUPATEN NABIRE PROVINSI PAPUA TENGAH 2024-03-07T08:16:24+00:00 A. Jumat Fimbay B., USWIM ajumatfimbay@gmail.com <p>Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif, dimana data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Informan yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 87 informan di Distrik Yaro, yang diperoleh dengan menggunakan metode Snowball dan dilaksanakan pada bulan September sampai dengan November 2023 di Distrik Yaro, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah. Metode pengumpulan data didasarkan pada prinsip triangulasi penelitian kualitatif, yaitu metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah mengenai persepsi masyarakat mengenai pelayanan publik aparatur sipil negara di Distrik Yaro, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah. Menunjukkan bahwa persepsi masyarakat di Distrik Yaro mengenai Pelayanan Publik mendapat nilai positif dari masyarakat, karena baik pelayanan secara fisik, dimana masyarakat diikutsertakan maupun pelayanan secara administratif sebagai bentuk Good Government di tingkat Distrik dan Kampung</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement## https://uswim.e-journal.id/sketsa/article/view/578 PERSPEKTIF MASYARAKAT DALAM MENDUKUNG INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI KABUPATEN NABIRE 2024-03-14T08:03:54+00:00 Jean Marzel Ngantung, USWIM marzelngantung1110@gmail.com A. Jumat Fimbay B., USWIM ajumatfimbay@gmail.com Jery Tabuni, USWIM yerrylukastabuni001@gmail.com <p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui (1). Indeks Pembangunan Manusia di Kabupaten Nabire Kabupaten Nabire. (2). Perspektif Masyarakat Terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Kabupaten Nabire Kabupaten Nabire.</p> <p>Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif (Qualitative Approach) untuk mendeskripsikan masalah dan memfokuskan penelitian. Lokasi penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Nabire, dimana penelitian ini memakan waktu selama 3 bulan yaitu bulan Oktober sampai dengan Desember 2023. Metode pengumpulan informan dilakukan dengan menggunakan metode Snowball sehingga diperoleh informan yang mewakili berbagai strata sosial masyarakat di beberapa daerah. kecamatan di Kabupaten Nabire. Penelitian ini menggunakan metode observasi, metode wawancara dan metode dokumentasi (prinsip triangulasi).</p> <p>Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1). Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Nabire masih lebih rendah jika dibandingkan dengan beberapa kabupaten tertinggi lainnya di Provinsi Papua seperti Kabupaten Jayapura, Biak Numfor, Mimika dan Merauke, sehingga rata-rata IPM Kabupaten Nabire mempunyai angka paling rendah, jika dibandingkan dengan Kabupaten Nabire. beberapa kabupaten yaitu hanya 67,85. (2). Pandangan masyarakat terhadap Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Nabire masih rendah, jika melihat Angka Harapan Hidup (AHH), Rata-Rata Lama Sekolah (RLS) dan tingkat pengeluaran per kapita di Kabupaten Nabire</p> 2023-12-17T00:00:00+00:00 ##submission.copyrightStatement##