PERANAN APARAT KAMPUNG DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT PADA KAMPUNG TOPO DISTRIK UWAPA KABUPATEN NABIRE

Authors

  • Christina Martha Lewerissa, uswim Universitas Satya Wiyata Mandala

Keywords:

Peran Aparat Kampung meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Abstract

ABSTRAK

 

Aparat kampung menjadi tumpuan untuk memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat, maka peranan tersebut diharapkan dapat dilakukan secara maksimal, untuk itu sebagai orang yang telah ditetapkan sebagai aparat kampung diharapkan dapat dengan setia melakukan pelayanan dengan sebaik baiknya.

Berdasarkan hasil penelitian temukan masalah antara lain sebagai berikut :

  1. Kepala Kampung kurang melakukan pendekatan dengan masyarakat terutama dalam penentuan suatu program kerja, tidak melakukan rapat bahkan perencanaan yang melibatkan masyarakat dan tokoh tokoh masyarakat yang ada.
  2. Kepala kampung sebagai pemimpin belum mencari solusi yang terbaik bagaimana agar kesejahteraan masyarakat akan meningkat.

 

Kata kunci : Peran Aparat Kampung meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Author Biography

Christina Martha Lewerissa, uswim, Universitas Satya Wiyata Mandala

Program Studi Ilmu Pemerintahan

Downloads

Published

2009-12-09