PENTINGNYA PAJAK REKLAME DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH PADA BADAN PELAYANAN PAJAK DAN RETRIBUSI DAERAH KABUPATEN NABIRE
Keywords:
Pajak Reklame dan Pendapatan Asli DaerahAbstract
Pembangunan merupakan suatu proses kegiatan yang dilakukan dalam rangka pengembangan atau mengadakan perubahan – perubahan kearah keadaan yang lebih baik, dengan menciptakan keselarasan dan keseimbangan seluruh kegiatan pembangunan dengan cara pemerataan pembangunan dan hasil – hasilnya bagi seluruh rakyat Indonesia
Untuk mendukung pembangunan salah satu sumber berasal dari Pajak dan Retribusi, dimana pajak reklame merupakan bagian dari sumber Pendapatan Asli Daerah yang dapat membantu pelaksanaan pembangunan di daerah.
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah :
- Untuk mengetahui sejauhmana Pentingnya pajak reklame dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Pada Badan Pelayanan Pajak dan Retribusi Daerah Kabupaten Nabire
- Untuk mengetahui kendala – kendala apa sehingga Pendapatan Asli Daerah kurang meningkat
- Untuk mengetahui Upaya apa yang harus dilakukan sehingga Pajak Reklame dapat menjadi sumber Pendapatan yang besar bagi Daerah
Downloads
Published
2019-04-24
Issue
Section
Articles